Minggu, 07 April 2013

Penjumlahan & Pengurangan Bilangan Biner

1. PENJUMLAHAN BILANGAN BINER

Ada 4 kondisi dalam penjumlahan bilangan biner
(0+0, 1+0, 0+1, 1+1)

dimana
0 + 0 = 0
1 + 0 = 1
0 + 1 = 1
1 + 1 = 0 (carry out 1)

Maksut dari Carry out, hasilnya tidak bisa memuat lebih dari 1 digit. Tetapi disimpan kedalam kolom sebelah yang lebih tingginilainya.

Contoh pada bilangan desimal

2 + 7 = 9 (CaryOut = 0)
15 + 8 = 23 (CaryOut = 1)

Yang dimaksud Carry Out adalah penyimpanan angka, lihat contoh diatas. 2+7=9 CarryOut = 0 karena tidak ada bilangan yang disimpan. 15+8=3 sisa 1, 1-nya digantung diatas , lalu 1+1=2, jadi hasilnya 23. 1 yang digantung diatas itulah yang disebut CarryOut.

Contoh pada bilangan biner.


2. PENGURANGAN BILANGAN BINER

kondisi yang muncul pada pengurangan bilangan biner
(0-0, 1-0, 0-1, 1-1)
 
dimana 
0 - 0 = 0
0 - 1 = 1 borrow 1 (jika masih ada angka di sebelah kiri)
1 - 0 = 1
1 - 1 = 0
maksut dari borrow di sini ialah peminjaman satu digit angka dari  kolom sebelah yang memiliki nilai lebih besar agar hasil pengurangan mencukupi

contoh pada bilangan desimal

37 - 32 = 5 (borrow 0)
23 - 17 = 6 (3 borrow 1 dari angka 2) 

pada perhitungan pertama tidak ada proses meminjam (borrow) angka yang lebih besar karena hasil pengurangan di digit belakang sudah mencukupi untuk dikurangkan dengan bilangan pengurangnya ,sementara pada perhitungan ke-2 ada proses peminjaman karena 3 tidak mencukupi dikurangkan dengan 7.

Contoh pada bilangan biner.





30 komentar:

  1. ok mas. Ada yang pembagiannya gak ya?

    BalasHapus
  2. dasar copy paste dari website orang !

    BalasHapus
  3. ayo nulis lagi and be creative

    www.rizalkurnia.com

    BalasHapus
  4. Sangat membantu untuk UTS
    thanks

    BalasHapus
  5. itu yang contoh pengurangan salah tuh.
    masa 1-0 kok borrow 1 sih? yang ada 0-1 baru borrow 1

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya bener tuh salah , saya ngikutin untuk ngisi tugas salah ..

      Hapus
    2. setuju banget.. selama ane ngambil pelajaran ini.. gak pernah nemu 1-0 borrow 1.. mungkin dia lelah para master.. :D

      Hapus
  6. Balasan
    1. Sama pengen tau jawaban nya

      Hapus
    2. Hasil nya 100111010 (2) atau sama dengan 314 (10)..

      Hapus
  7. cara termudahnya dengan mengkonversikan ke desimal dulu. setelah dilakukan operasi hitung, dikonversikan lagi ke bilangan biner

    BalasHapus
  8. bodoh yg posting neu salah semua

    BalasHapus
  9. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  10. yen gelem tak jak rabi yen rak gelem tak jagongi seng rak penting pikir keri hmm

    BalasHapus
  11. yen kowe gelem tak sayang yo ojo mbok gawe bimbang rak sah kakean alasan

    BalasHapus
  12. 1+1+1+1=?berapa apa 0 nyimpen 2

    BalasHapus
  13. Jelaskan perbedaan dari cara pengurangan dan penjumlahan bilangan biner??

    BalasHapus